Data Aspirasi

pada: Rabu, 10 Agustus 2022 10:30

Jenis: Laporan
Kategori:
Status: Selesai

ASSALAMU ALAIKUM WR. WB. KEPADA YTH BAPAK WALIKOTA BIMA. DENGAN INI KAMI MELAPORKAN SEKALIGUS NEMOHON BANTUAN BEDAH RUMAH. UTUK RUMAH WARGA YG ROBOH SEKITAR SEBULAN YG LALU BELUM ADA PIHAK PEMERINTAH DI ATAS YG TURUN MELIHAN KONDISI DAN KEADAAN RUMAH TERSEBU YG BERADA DI RT 04 RW. 02 KEL. NTOBO KEC. RABA KOTA BIMA ATAS NAMA FAISAL WARGA INI TERGOLONG MASYARAKAT MISKIN DAN TIDAK MAMPU. ADA BEBERAPA PROGRAM BEDA RUMAH YG MASUK DI KEL. NTOBO TAPI MASYARAKAT INI BELUM JUGA BERUNTUNG. SEKARA PROGRAM BEDA RUMAH SEDANG BERJALAN DGN ANGGARAN 40 JUTAAN PER ORG YG SEBEDARNYA WARGA INI YG PALING PANTAS MDPTKAN PROGRAM TERSE DARI ITU KAMI MOHON PD PEMKOT UTK MEMASUKANNYA PDA PROGRAM BEDARUMAS SELANJUTNYA. TERIMAKASIH WASALAMUA ALAIKUM WR. WB.

STATUS

1. Kel. Ntobo RW 01 RT 02 () Menunggu (Laporan diterima) Rabu, 10 Agustus 2022 - 10:30
2. Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Disposisi Rabu, 10 Agustus 2022 - 10:58
3. Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Selesai Senin, 24 Oktober 2022 - 11:06

TANGGAPAN

  • Admin Dinas Perumahan Dan Kawasan Permukiman 1 | Status: Selesai

    Baik terimakasih, Untuk selanjutnya dimohon untuk melengkapi dan menyampaikan data usulan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) yg dimaksud kepada Kelurahan untuk dijadikan data kolektif bahan usulan kepada Dinas Perumahan. Berikut poin2 data usulan RTLH yg perlu dilengkapi : 1. Foto Rumah (Tampak Depan) 2. Komponen Rumah yg Mengalami Kerusakan 3. Foto KTP dan KK 4. Keterangan Penghasilan 5. Status Kepemilikan Tanah dan Rumah 6. Luas Tanah dan Rumah

    ~ Senin, 24 Oktober 2022 11:06